HP Spek Gaming 2 Jutaan – Termurah dan Terbaik 2023

2 min read

HP Spek Gaming 2 Jutaan – HP gaming biasanya memiliki spesifikasi yang cukup tinggi dan hal yang paling diinginkan oleh masyarakat HP gaming ini masih ada yang harga yang tergolong ekonomis. Bahkan ada yang harga mulai dari  2 jutaan saja . Tentu saja HP spek gaming murah ini kualitasnya tidak usah ragukan lagi. Aktivitas seperti bermain game menggunakan HP ini sangat menyenangkan untuk mengisi waktu luang Anda. Namun apakah Anda pernah berpikir bahwa HP untuk bermain game harus memiliki RAM yang besar. Game bergenre action, sport, dan racing perlu adanya memori yang besar agar saat bermain tidak loading

Saat Anda akan membeli HP gaming harus memperhatikan jenis prosesornya hal ini berfungsi untuk menjalankan seluruh program yang terpasang di HP. Misalnya merk MediaTek, pilihlah prosessor jenis Helio seri G. Untuk merk Qualcomm, bisa memilih jenis Snapdragon seri 6 keatas. HP gaming ini selalu mengedepankan kapasitas baterai, sudah banyak HP gaming dengan harga 2 jutaan memiliki keunggulan kapasitas baterai yang besar. 

Anda langsung bisa menyimak artikel ini sampai selesai untuk melihat beberapa rekomendasi HP spek gaming 2 Jutaan. Cek selengkapnya dibawah ini. 

HP Spek Gaming 2 Jutaan

Jenis HP

Keterangan

Xiaomi Redmi Note 9
  • Layar: IPS LCD 6,53 inci
  • Sistem operasi: Android 10
  • Prosesor / chipset : MediaTek Helio G85
  • Kamera Utama : 48MP
  • Kamera depan: 13MP
  • Memori RAM: 4GB/6GB
  • Memori internal / storage: 64/128GB
  • Memory eksternal: Card Slot microSDXC 
  • Bluetooth : 5,0
  • USB: USB Type-C
  • WiFi: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band- Wi-Fi Direct, Hotspot 
  • Baterai: Li-Polymer 5020 mAh
  • Harga : Rp. 2.300.000
Oppo A5 2020
  • Layar: IPS LCD 6,5 inci
  • Sistem operasi: Android 9.0 
  • Prosesor / chipset : Qualcomm Snapdragon 665
  • Kamera Utama : 12MP
  • Kamera depan: 8MP
  • Memori RAM: 3GB//4GB
  • Memori internal / storage: 64/128GB
  • Memory eksternal: Card Slot microSD 256GB 
  • Bluetooth : 5,0
  • USB: USB Type-C 2,0. OTG
  • WiFi: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band- Wi-Fi Direct, Hotspot 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh
  • Harga : Rp. 2.000.000
Vivo V20
  • Layar: IPS LCD 6.44 inci, 1080 x 2400 pixels
  • Sistem operasi: Android 11, Funtouch 11
  • Prosesor / chipset : Qualcomm SM7125  Snapdragon 8 Gen 1
  • Kamera Utama : 64MP
  • Kamera depan: 44MP
  • Memori RAM : 8GB
  • Memori internal / storage: 128GB/256GB
  • Memory eksternal: microSDXC 
  • Bluetooth : 5,1
  • USB: USB Type-C 2,0. OTG
  • WiFi: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band- Wi-Fi Direct, Hotspot 
  • Baterai: Li-Polymer 4000 mAh, non-removable
  • Harga : Rp. 2.749.000 – Rp. 3.799.000
Infinix Note 7 
  • Layar: IPS LCD 6,95 inci
  • Sistem operasi: Android 10
  • Prosesor / chipset : MediaTek Helio G70
  • Kamera Utama : 48MP
  • Kamera depan: 16MP
  • Memori RAM : 6GB
  • Memori internal / storage: 128GB
  • Memory eksternal: microSDXC 
  • Bluetooth : 5,1
  • USB: MicroUSB 2,0, OTG
  • WiFi: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band- Wi-Fi Direct, Hotspot 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh, non-removable
  • Harga : Rp. 2.200.000
Oppo A55 
  • Layar: IPS LCD 6,51 inci. 720 x 1600 pixels
  • Sistem operasi: Android 11
  • Prosesor / chipset : MediaTek MT6765G Helio G35
  • Kamera Utama : 50MP
  • Kamera depan: 16MP
  • Memori RAM : 4GB
  • Memori internal / storage: 64GB
  • Memory eksternal: microSDXC 
  • Bluetooth : 5,0
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG
  • WiFi: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band- Wi-Fi Direct, Hotspot 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh, non-removable
  • Harga : Rp. 2.200.00
Poco M5
  • Layar: IPS LCD 6,58 inci, 1080 x 2408 pixels resolusi Full HD+
  • Sistem operasi: Android 12
  • Prosesor / chipset : MediaTek MT8781 Helio G99
  • Kamera Utama : 50MP (wide), 8MP (ultrawide), 2 MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera depan: 13MP
  • Memori RAM : 4GB/6GB
  • Memori internal / storage: 64GB/128GB
  • Memory eksternal: microSDXC 
  • Bluetooth : 5,3
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG
  • WiFi: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band- Wi-Fi Direct, Hotspot 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh, Fast Charging 18W
  • Harga : Rp. 2.199.000 – Rp. 2.399.000
Techno Pova 4
  • Layar: IPS LCD 6,82 inci, resolusi Full HD+, Refresh Rate 90Hz
  • Sistem operasi: Android 12, HIOS
  • Prosesor / chipset : MediaTek MT8781 Helio G99
  • Kamera Utama : 50MP, 2MP Ak Bokeh Camera
  • Kamera depan: 8MP
  • Memori RAM : 8GB
  • Memori internal / storage: 128GB
  • Memory eksternal: Unspecified
  • Bluetooth : Yes
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG
  • WiFi: Yes 
  • Baterai: Li-Polymer 6000 mAh, Fast Charging 18W
  • Harga : Rp.  Rp. 2.399.000
Realme C35
  • Layar: IPS LCD 6,6 inci, resolusi Full HD
  • Sistem operasi: Android 12, HIOS
  • Prosesor / chipset : Unisoc Tiger T616
  • Kamera Utama : 50MP (wide), 2MP (macro), 0,3MP (depth)
  • Kamera depan: 8MP
  • Memori RAM : 4GB
  • Memori internal / storage: 64GB/128GB
  • Memory eksternal: Unspecified
  • Bluetooth : 5,0
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG
  • WiFi: Yes 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh, Fast Charging 18W
  • Harga : Rp.  Rp. 2.249.000
Samsung Galaxy A13
  • Layar: IPS LCD 6,6 inci, resolusi Full HD+
  • Sistem operasi: Android 11
  • Prosesor / chipset : MediaTek MT6833
  • Kamera Utama : 50MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth)
  • Kamera depan: 5MP
  • Memori RAM : 4GB
  • Memori internal / storage: 64GB/128GB
  • Memory eksternal: microSDXC
  • Bluetooth : 5,0
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG
  • WiFi: Yes 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh, Fast Charging 18W
  • Harga : Rp.  Rp. 2.400.000
Oppo A52
  • Layar: IPS LCD 6,5 inci, 1080 x 2400 pixels
  • Sistem operasi: Android 10
  • Prosesor / chipset : Qualcomm SM6125 Snapdragon 665
  • Kamera Utama : 12MP (wide), 2MP (macro), 2MP (depth), 8MP (ultrawide)
  • Kamera depan: 16MP
  • Memori RAM : 4GB
  • Memori internal / storage: 64GB/128GB
  • Memory eksternal: microSDXC
  • Bluetooth : 5,0
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG
  • WiFi: Yes 
  • Baterai: Li-Polymer 5000 mAh
  • Harga : Rp.  Rp. 2.990.000

Demikian rekomendasi Hp spek gaming 2 jutaan yang dikhususkan untuk Anda yang gemar bermain game. Dengan budget hanya 2 jutaan bisa membeli HP gaming yang kualitasnya tidak usah diragukan lagi.

HP mana yang Anda akan beli?

a